Andalkan ALLAH Saja!
Andalkan Allah Saja! Manusia merupakan makhluk Allah SWT yang paling sempurna dan istimewa dari makhluk lainnya, hal ini dikarenakan manusia memiliki akal (pemikiran) yang membedakan dengan makhluk ciptaan Allah SWT yang lain. Namun manusia tidak akan pernah bisa berjalan sendiri dalam menjalani kehidupan. Bebagai masalah dan ujian pasti dirasakan setiap manusia, bagaimana cara mereka menyikapinya? Seseorang yang mengandalkan Allah SWT dalam setiap permasalahan akan menganggap kecil masalah tersebut, berbeda dengan mereka yang tidak mengandalkan Allah SWT sama sekali akan hancur oleh masalahnya sendiri Untuk itu kita harus senantiasa mengandalkan Allah dalam setiap langkah hidup kita agar tetap berada pada jalan yang lurus (shirath al-mustaqim). Inilah jalan yang akan menyelamatkan hidup kita, bukan hanya di dunia namun juga di akhirat. Mengapa dalam hidup harus mengandalkan Allah? Sebagai hamba Allah ‘abdullah’ harus tunduk ...